Pilihlah warna-warna yang kalem dan tidak jauh dari desain aslinya, namun apabila Anda ingin menonjolkan kesan perubahan yang dalam maka Anda bisa mengubah seluruh tampilan dari Honda Beat yang biasa kita sebut dengan istilah modifikasi warna motor honda beat airbrush. Selanjutnya, coba ganti balutan blok mesin dengan chrome berwarna cerah dan berkilau. Pada bagian roda anda bisa mengganti velg nya sesuai selera anda, misalnya velg chrome gold, dan pada bagian roda depan tambahkan rem cakram yang memiliki diameter piringan yang cukup besar.
Foto Modifikasi Motor Honda Beat Drag
Masih ada banyak tips aksesoris modifikasi
motor Honda Beat dengan penambahan beberapa aksesoris. Untuk mereka yang
menginginkan ruang penyimpanan tambahan maka bisa menambahkan aksesoris
keranjang mungil yang cantik pada bagian depan. Selanjutnya untuk menambahkan
kesan keren coba ganti jok motor Anda dengan desain yang lain, misalnya pilih
desain jok motor dengan sedikit gundukan pada bagian belakang. Lengkapi modifikasi
motor Anda dengan penggantian knalpot motor. Coba anda sesuaikan bentuk knalpot
motor dengan body dari Honda Beat,
pakailah merek knalpot motor yang sudah cocok dengan jenis motor ini.
Tanpa perlu banyak berfikir panjang, langsung saja dipraktekin ya tips dan trik cara modifikasi motor diatas. Saya yakin jika anda lakukan sedikit modifikasi motor anda sesuai dengan cara yang sudah saya sharing diatas, pastinya motor anda akan tampil lebih elegan dan lebih percaya diri. Sampai ketemu pada artikel selanjutnya tentang biaya modifikasi mesin motor beat agar irit.
Posted by 23.26 and have
0
komentar
, Published at
Tidak ada komentar:
Posting Komentar